
Tepat pukul 08.00 wib pendeta memasuki mimbar khutbah, inti dari khutbahnya mengajak para umat kristiani mensikapi perubahan alam, serta tanamkan cinta kasih pada sesama hidup damai rukun sebagai keluarga Allah.
Selama kebaktian tersebut personil Polsek Banguntapan melaksanakan pengamanan hingga kebaktian selesai dalam keadaan aman tertib. (Sihumas Polsek Banguntapan)
No comments:
Post a Comment