
Acara ini dihadiri oleh Camat Imogiri, Kepala trantip kec Imogiri, Danramil Imogiri, Kanit Binmas Polsek Imogiri, Bhabinkamtibmas, Babinsa, lurah seimogiri, dan Linmas Sekecamatan Imogiri peserta kurang lebih 50 peserta.
Kanit Binmas Polsek Imogiri AKP Suhariyono dalam paparannya menjelaskan beberapa poin penting diantaranya, memberikan penerangan kepada peserta dan tamu undangan mengenai konflik sosial, menjelaskan apa yang di maksud dengan konflik sosial, apa saja yang dapat menimbulkan terjadinya konflik sosial di masyarakat, bagaimana pencegahan timbulnya konflik sosial. Beberapa poin tersebut di sampaikan Kanit Binmas kepada peserta yang hadir secara jelas dan detail. (Humas Polsek Imogiri)
No comments:
Post a Comment