Bhabinkamtibmas Desa Pleret Bripka Rofik Dwi H mewakili Kapolsek hadiri kegiatan Konfrensi Cabang PGRI Kecamatan Pleret di SMA 1 Pleret, Rabu (18/11/2020).
Hadir dalam kegiatan tersebut Pengurus PGRI Kab. Bantul Sri Nurhadi. S.Pd, Ketua PGRI Korwil Pleret Sukirno. S.Ag, Kepala sekolah Se Kec Pleret, Babinkamtibmas Desa Pleret Bripka Rofiq Dwi H dan Undangan lebih kurang 50 orang.
Dalam sambutannya pengurus PGRI cabang Pleret Bp. Sukiro.S.Ag mengucapkan terimakasih kepada SMU 1 Pleret atas tempat yang diberikan di masa pandemi ini dimohon untuk kegiatan bisa dilaksanakan secara singkat cepat dan bermanfaat.
Kegiatan konfrensi merupakan dalam rangka laporan pertanggung jawaban periode 2014- 2019 dilanjutkan dengan pemilihan pengurus baru periode 2020 - 2025. (Humas Polsek Pleret)
No comments:
Post a Comment