Hadir dalam kesempatan tersebut Carik dan Kamituwo Srigading, Dukuh Gedongan, Bhabinkamtibmas Srigading, Ketua Posko Covid Gedongan Waluyo dan anggota Posko, Tomas.
Bripka Afif dalam kesempatannya memberikan motivasi kepada petugas Posko untuk tetap semangat dan waspada dalam menangani warga yang terpapar covid-19. Guna pencegahan penyebaran virus corona, Afif juga memberikan bantuan masker secara simbolis diterima Ketua Posko Dusun Gedongan. (Humas Polsek Sanden)
No comments:
Post a Comment