Personel Unit Samapta Polsek Sewon melaksanakan patroli di wilayah Kapanewon Sewon, Bantul, Rabu (14/5/2025). Di antaranya menyambangi perbankan dan sekolahan.
Dalam kegiatan tersebut petugas patroli menyampaikan pesan-pesan dan imbauan kamtibmas kepada Satpam.
Kegiatan patroli dilakukan secara rutin sebagai langkah preventif dalam menjaga keamanan wilayah hukum Polsek Sewon. (Humas Polsek Sewon Polres Bantul)
No comments:
Post a Comment