Anggota Unit Sampata Polsek Kasihan dipimpin Panit Samapta Ipda Sigit Budi melaksanakan patroli dan sambang ke sejumlah pusat perbelanjaan, salah satunya Superindo yang berlokasi di Jalan IKIP PGRI, Ngestiharjo, Kasihan, Bantul, Minggu (27/1/2025).
Dalam kesempatan tersebut petugas patroli menyampaikan imbauan kamtibmas kepada karyawan dan para konsumen yang sedang berbelanja.
Melalui kegiatan patroli tersebut bertujuan untuk memberikan pelayanan, perlindungan dan pengayomanan terhadap masyarakat, sehingga tercipta situasi kamtibmas yang aman kondusif. (Humas Polsek Kasihan Polres Bantul)
Home » Patroli » Sambang Pusat Perbelanjaan, Pertugas Patroli Polsek Kasihan Berikan Imbauan Kamtibmas
Sambang Pusat Perbelanjaan, Pertugas Patroli Polsek Kasihan Berikan Imbauan Kamtibmas
Posted by tribratanewsbantul on 14:24
Related Posts
- Unit Samapta Polsek Sewon Laksanakan Patroli, Sambangi Perbankan dan Sekolahan
- Bhabinkamtibmas Kalurahan Singosaren Laksanakan Patroli dan Sambang Warga
- Polsek Banguntapan Tingkatkan Patroli Saat Libur Panjang Waisak 2025
- Polsek Sewon Gelar Patroli, Ciptakan Kamtibmas Kondusif
- Polsek Kasihan Gelar Patroli dan Sambang Sekolah
Tribrata News Bantul
Tribrata News BantulUpdated: 14:24
0 komentar:
Post a Comment