Pengamanan Misa Di Gereja Materdai Imogiri

Posted by tribratanewsbantul on 14:50

Ps Kasikum Polsek Imogiri Aiptu Ngadisan bersama anggota Minggu 06 Mei 2018 jam 08.00 wib melaksanakan Pengamanan misa di Gereja Materdai Imogiri.

Kegiatan Misa Minggu pagi dalam rangka Novena 2 perayaan sukur satu abad pembatisan pertama umat Materdai Imogiri.

Sebagai pengkotbah dalam kegiatan misa tersebut adalah Pendeta Rm. Yohanes Iswahyudi dan sebagai imam adalah A. Bagus Dari Patalan, Jetis, Bantul dengan mengambil tema "Paham tentang maria dengan tradisi katholik yang diikuti 300 Jamaah.

Kegiatan selesai dalam keadaan aman tertib. (Humas Polsek Imogiri)


Tribrata News Bantul
Tribrata News BantulUpdated: 14:50

0 komentar:

CB