
Aiptu Ngadiman menjelaskan pagelaran Kethoprak dari kelompok Ponco Kridho Budoyo dengan Lakon "Nawang Sangsongko" digelar dalam rangka memeriahkan pesta pernikahan anak dari bapak Budiman yang bernama Sdri. Hari Sumaryani dengan Pratu Mutaqin, jelasnya.
Pagelaran berlangsung dengan meriah dan disaksikan ratusan penonton dari warga masyarakat sekitar. Kegiatan berakhir hingga Selasa dini hari jam 02.30 Wib. (Humas Polsek Pajangan)
0 komentar:
Post a Comment