Polsek Bantul Gelar Pentas Orgen HUT Bhayangkara Ke-72

Posted by tribratanewsbantul on 03:00

Polsek Bantul mengadakan pentas orgen tunggal dalam rangka hari HUT Bhayangkara ke-72, dengan tema semangat promoter, Polri siap amankan agenda kamtibmas tahun 2018 dan 2019 di aula Kelurahan Trirenggo Bantul, Jumat 13 /07/2018  Pukul 20.00 Wib.

Kegiatan ini di hadiri oleh Kapolsek Bantul Paimun SH, Lurah Desa Trirenggo Munawar dan warga sekitar sehingga suasana keakraban antara polri dan warga terlihat akrab.

Dalam kesempatanya, Kapolsek Bantul jugamenyampaikan pesan pesan kamtibmas kepada warga yang hadir untuk menjaga kerukunan agama dan meningkatkan randa malam di wilayahnya masing masing untuk mencegah gangguan kamtibmas. (Humas Polsek Bantul)


Tribrata News Bantul
Tribrata News BantulUpdated: 03:00

0 komentar:

CB