Dalam upaya memberikan rasa aman dan nyaman kepada warga sekaligus mengantisipasi aksi kejahatan, Bhabinkamtibmas Desa Trirenggo Aipda Amat Riyadi SH melaksanakan giat sambang warga di Karangmojo Trirenggo Bantul, Jumat (22/03/2024) malam.
“Sebagai langkah antisipasi tindakan kejahatan dengan mengedepankan senyum,sapa, salam, kami menyambangi warga serta menggali informasi dari warga terkait situasi kamtibmas desa setempat,” ungkap Aipda Amat Riyadi SH.
Sementara itu Kapolsek Bantul Kompol Budi Riyanto, S.Sos mengatakan kegiatan sambang malam hari ini adalah sebagai upaya untuk menjalin kerjasama dan kemitraan dengan tokoh masyarakat, maupun warga masyarakat guna terciptanya situasi kamtibmas di wilayah hukum Polsek Bantul yang aman dan kondusif. (Humas Polsek Bantul)
Bhabinkamtibmas Desa Trirenggo Laksanakan Sambang Warga di Karangmojo
Posted by Humas Polres Bantul on 09:48
Related Posts
- Kapolres Bantul Panen Jagung di Kretek, Dukung Swasembada Pangan 2025
- Kanit Binmas Polsek Banguntapan Hadiri Pesparani Bantul 2025 di Gereja Santo Paulus Pringgolayan
- Kanit Binmas Polsek Banguntapan Hadiri Kegiatan Serenade di Gereja Santo Paulus Pringgolayan
- Panit Binmas Polsek Banguntapan Hadiri Kegiatan Pengabdian Masyarakat UGM di Wirokerten
- Dekatkan Diri dengan Warga, Bhabinkamtibmas Kalurahan Bangunharjo Hadiri Pertemuan Rutin RT Dusun Widoro
Tribrata News Bantul
Tribrata News BantulUpdated: 09:48
0 komentar:
Post a Comment