Dua personil Polsek Pundong Bantul melaksanakan pengamanan pembagian Bantuan Pangan Non Tunai ( BPNT ), Jumat, 20-04-2018 mulai jam 08.30 wib di aula Kantor Kecamatan Pundong Bantul.
Sebanyak 799 Kepala Keluarga warga masyarakat Kelurahan Seloharjo menerima BPNT berupa uang sebesar sebesar Rp 150.000 yang bisa diambil lewat ATM BNI.
BPNT sendiri merupakan Program Keluarga Harapan (PKH) yang diberikan kepada warga masyarakat yang memiliki Kartu Keluarga Sejahtera (KKS) yang dalam hal ini dilakukan oleh Bank BNI dengan bekerjasama dengan aparat Kecamatan Pundong.
Pembagian BPNT berakhir pukul 13.10 wib berjalan aman dan lancar. (Humas Polsek Pundong)
Home » Pengamanan » Pengamanan Pembagian Bantuan Pangan Non Tunai Di Aula Kantor Kecamatan Pundong Bantul
Pengamanan Pembagian Bantuan Pangan Non Tunai Di Aula Kantor Kecamatan Pundong Bantul
Posted by tribratanewsbantul on 13:25
Tribrata News Bantul
Tribrata News BantulUpdated: 13:25
0 komentar:
Post a Comment