Personel Polsek Bantul melaksanakan pengamanan vaksinasi booster yang diperuntukkan bagi karyawan PT. CMPN Rokok Sampoerna Bantul, Selasa (8/3/2022).
Diawali dengan pendaftaran, pengecekan suhu tubuh, registrasi, screening kesehatan (cek tekanan darah dan gula darah serta riwayat penyakit) dan penyuntikan vaksinasi Covid-19. Selanjutnya observasi selama 30 menit, lalu diberikan kartu tanda telah divaksinasi.
Kegiatan vaksiansi lancar dan tetap menerapkan protokol kesehatan pencegahan penyebaran Covid-19. (Humas Polsek Bantul)
Home » covid-19 » Pengamanan » Polsek Bantul Pengamanan Vaksinasi Booster Bagi Karyawan PT. CMPN Bantul
Polsek Bantul Pengamanan Vaksinasi Booster Bagi Karyawan PT. CMPN Bantul
Posted by tribratanewsbantul on 14:27
Tribrata News Bantul
Tribrata News BantulUpdated: 14:27
0 komentar:
Post a Comment