
Pagelaran wayang kulit dodalangi oleh Aneng Kuswantoro dengan lakon Petruk kembar dihadiri Muspika Kec. Srandakan, Pamong desa Trimurti Srandakan, toga serta tomas dan warga sekitar dusun Proketen.
Kegiatan tersebut berlangsung lancar berakhir dalam keadaan amn tertib terkendali. (Sihumas Polsek Srandakan)
0 komentar:
Post a Comment