
Bapak Parman selaku ketua ojek mengatakan, jumlah anggotanya sekitar 20 anggota dan kami rutin mengadakan pertemuan sebulan sekali setiap awal bulan untuk merekatkan silahturohmi, katanya.
Pada pertemuan kali ini, kami sengaja menghadirkan petugas Polsek Imogiri untuk memberikan penyuluhan tertib lalulintas dengan harapan anggota ojek nemahami tentang kewajiban dan tanggung jawab sebagai tukang ojek saat berkendara di jalan raya.
Dalam kesempatan itu selain menberikan penyuluhan, Panit Lantas Polsek Imogiri juga memberikan tali asih berupa 2 buah helm kepada tukang ojek yang saat pertemuan diketahui membawa kelengkapan surat surat sepeda motor (STNK, SIM). (Humas Polsek Imogiri)
0 komentar:
Post a Comment