Pasca pencoblosan Pemilu 2019 H+1, seluruh kotak suara yang tersebar di TPS-TPS wilayah Sedayu sudah masuk di PPK.Sedayu, Kamis (18/4/2019).
Dari keterangan Ketua PPK Sedayu Roni, dijelaskan seluruh kotak suara sudah masuk dan perlu pengecekan ulang kaitannya dengan administrasi.
Dalam hal ini KPPS, yang belum selesai administrasinya diminta agar bertanggung jawab penuh dalam penyelesaian Berita Acaranya bersama anak buahnya.
Anggota Polsek Sedayu yang dipimpin oleh Ipda Suraya mengamankan dan menjaga kotak suara di PPK agar tetap aman. (Humas Polsek Sedayu)
Anggota Polsek Sedayu Amankan Kotak Suara di PPK Sedayu
Posted by tribratanewsbantul on 14:50
Tribrata News Bantul
Tribrata News BantulUpdated: 14:50
0 komentar:
Post a Comment