
Bhabinkamtibmas Desa Guwosari Bripka Supri Handono, S.H. menjelaskan, “ada 3 pentas Jathilan dalam Merti Dusun Dusun Pringgading 2017 ini. Jathilan Bekso Kudho Mataram tampil yang terakhir dan besok Selasa (8/8) akan ada pentas Campursari ditempat ini”, ujarnya.
Hadir dalam acara ini Joko Purnomo DPRD DIY, Kepala Dukuh Pringgading Bpk. Mangku Wibowo dan toga, tomas Dusun Pringgading, ratusan penonton menyaksikan pentas Kesenian Jathilan ini.
Bpk. Supriyanto Ketua Jathilan Bekso Kudho Mataram menjelaskan, “Jathilannya pentas dalam 3 Babak, Babak Putra, babak putri dan babak Veteran BKM (Bekso kudho Mataram). Pringgading adalah tetangga Dusun Krebet untuk itu kita kuatkan jalinan persatuan masyarakat, seni, Budaya dan pariwisatanya”, tuturnya.
Pentas Jathilan berakhir hingga tengah malam dalam keadaan aman kondusif. (Sihumas Polsek Pajangan)
0 komentar:
Post a Comment