
Sebelum pertandingan, personil melaksanakan apel persiapan sekaligus arahan dalam melaksanakan tugas sehingga nantinya personil dapat menempatkan diri sesuai ploting yang telah diberikan seperti pengaturan lalulintas di jalan, tempat parkir maupun dipintu masuk keluar SSA.
Adapun hasil pertandingan PSIM Yogyakarta meraih kemenangan 2-1 atas Madiun Putra berakhir dalam keadaan aman tertib. (Sihumas Polsek Jetis)
0 komentar:
Post a Comment