Personel Polsek Bantul yang dipimpin Kapolsek Bantul kompol Ayom Yuswandono SH melaksanakan kegiatan kerja bakti di Geraja Bopkri Kristen Jawa, Jalan MGR Sugiyopranoto, Trirenggo, Bantul, Jumat (19/6/2020) pagi.
Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka bakti sosial serentak menyambut Hari Bhayangkara Ke-74. Selain itu, kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian Polsek Bantul terhadap kebersihan fasilitas umum, khususnya tempat ibadah di Kecamatan Bantul.
Ditempat tersebut, Kapolsek Bantul beserta anggotanya dengan menggunakan peralatan seperti sapu, sabit dan keranjang sampah membersihkan lingkungan Gereja. Semoga kegiatan ini bisa membawa manfaat bagi masyarakat dan jemaat Geraja Bopkri Kristen Jawa, Bantul. (Humas Polsek Bantul)
Home » baksos » Kerja Bhakti » Sambut Hari Bhayangkara Ke-74, Polsek Bantul Kerja Bakti Di Gereja Bropki Kristen Jawa
Sambut Hari Bhayangkara Ke-74, Polsek Bantul Kerja Bakti Di Gereja Bropki Kristen Jawa
Posted by tribratanewsbantul on 11:55
Related Posts
- Polsek Bantul Berikan Santunan Kepada Anak Yatim
- 24 Tahun Mengabdi, DTT-SMDE Polsek Banguntapan Adakan Bakti Sosial
- Satlantas Polres Bantul Gelar Jumat Berkah di Ponpes Walisongo Pleret
- Personel Polsek Banguntapan Laksanakan Kerja Bakti, Bersihkan Lingkungan Mapolsek
- Sambut Hari Bhayangkara Ke-78, Polsek Banguntapan Gelar Bakti Religi di Pura Jagatnatha
- Sambut Hari Bhayangkara Ke-78, Polsek Bantul Adakan Kerja Bakti di Tempat Ibadah
Tribrata News Bantul
Tribrata News BantulUpdated: 11:55
0 komentar:
Post a Comment