Polsek Bambanglipuro Berikan Edukasi Prokes di Wilayah Mulyodadi

Posted by tribratanewsbantul on 10:05

Kapolsek Bambanglipuro AKP Khabibulloh S.Pd I MM bersama Bhabinkamtibmas Mulyodadi Aipda Sukaryadi pantau dan himbauan edukasi protokol kesehatan pencegahan penyebaran Covid-19 di wilayah Kalurahan.Mulyodadi Bantul, Jumat (25/6/2021) siang.

Pantauan dan himbauan protokol kesehatan kali ini dilakukan di wilayah yang warganya terpapar covid 19 mengalami peningkatan antara lain Dusun Warungpring.

Adapun kegiatan tersebut guna memberikan himbauan secara ketat kepada warga untuk selalu mematuhi protokol kesehatan dan memberikan imbauan kepada warga yang sedang isolasi mandiri untuk tetap berada di rumah. (Humas Polsek Bambanglipuro)
 


Tribrata News Bantul
Tribrata News BantulUpdated: 10:05

0 komentar:

CB