
Perjalanan siswa tersebut mendapat pengawalan dari personil Polsek Bantul yaitu Aipda Sugiyanto selaku Anggota Binmas Polsek Bantul didampingi Ibu wartini dari bidang kesiswaan SMAN 2 Bantul dan bapak Dedi selaku guru BK SMAN 2 Bantul.
Aipda Sugiyanto mengatakan kegiatan ini bukan untuk menghukum para siswa tetapi semata - mata untuk mendidik kedisiplinan dan pembentukan karakter siswa. Kegiatan akan dilakukan selama 3 hari dengan harapan setelahnya menjadikan para siswa lebih disiplin. (Sihumas Polsek Bantul)
0 komentar:
Post a Comment