Pengamanan Senam Massal Hari Jadi Desa Srigading

Posted by tribratanewsbantul on 07:53

Bhabinkamtibmas Desa Srigading mewakili Kapolsek Sanden menghadiri acara senam massal dalam rangka Hari Jadi desa Srigading yang ke 77 di lapangan Srigading, Bantul. Sabtu, 05 Oktober 2019 pukul 06.00 Wib.

Kegiatan dihadiri oleh Bupati Bantul, Camat Sanden, Danramil Sanden, DanPosal, Kepala Puskesmas Sanden, Lurah Srigading, Anggota Polsek Sanden, Bhabinkamtibmas Desa Srigading, Babinsa Srigading dan ribuan warga.

Selama kegiatan berlangsung personil Polsek Sanden melaksanakan pengamanan hingga acara selesai dalam keadaan aman tertib. (Humas Polsek Sanden)


Tribrata News Bantul
Tribrata News BantulUpdated: 07:53

0 komentar:

CB