Safari Sholat Dzuhur Di Masjid Al Jablanur Dusun Gunungsaren Lor

Posted by tribratanewsbantul on 09:55

Fungsi Binmas Polsek Srandakan melaksanakan kegiat Safari Sholat Dzuhur di Masjid Al. Jablanur Dusun Gunungsaren lor desa Trimurti Srandakan. Selasa, 02 Juni 2019 pukul 11.30 Wib

Pada kesempatan tersebut Ps Kanit Binmas Polsek Srandakan Iptu Sugiyono setelah melaksanakan shalat dhuhur berjamaah menyampaikan penyuluhan tentang Kenakalan remaja dan sosialisasi akan dilaksanakan kegiatan Oprasi Patuh terpusat Progo 2019.

Diiharapkan masyarakat mengerti dan mentaati peraturan tata tertib lalulintas dan perundang undangan yang berlaku sehingga dapat mengurangi angka kecelakaan dan pelanggaran berlalulintas.

Pukul 13.00 Wib kegiatan safari Dzuhur di masjid Aljablanur dusun Gunung Lor desa Trimurti Srandakan berakhir dengan aman dan lancar. (Humas Polsek Srandakan)


Tribrata News Bantul
Tribrata News BantulUpdated: 09:55

0 komentar:

CB